• Jelajahi

    Copyright © Duta Sumsel
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Tim Pewarta Lahat Turut Melestarikan Warisan Wisata UNESCO

    Jumat, 20 Desember 2019, Desember 20, 2019 WIB Last Updated 2019-12-20T07:40:09Z
    masukkan script iklan disini
    masukkan script iklan disini
    Lahat.ds,-- PT Bukit Asam Tbk Tanjung Enim, mengajak para pewarta mengunjungi
    UPO ( unit penambangan Ombilin ) di Sawahlunto Sumatera Barat, yang bertajukan Ittinarary Site Visite SawahLunto Destinasi Warisan dunia Versi UNESCO.

    Kunjungan pewarta didampingi H.Saman selaku pihak Humas PTBA dari tanggal 19- 22Desember 2019, kedatangan para Pewarta disambut baik oleh pihak UPO SawahLunto Nan Budiman.

    Usai sarapan pagi mereka menyimak paparan Nan Budiman mengenai sejarah ringkas perkembangan PTBA UPO hingga berhenti beroperasi pada tahun 2003. Sehingga   PTBA menjadikan Sawahlunto menjadikan  tempat Wisata dan bertujuan untuk melindungi 68 Aset bangunan Bukit Asam yang ada di Ombilin.

    Usai menyimak Papaparan UPO, rombongan pewarta di koodinir H.Saman dan di Pandu  tim UPO  Heri Wantoni mengunjungi  Mesium PTBA, Lubang mbah Suro, dapur ransum, Kawasan Wisata Hutan Cemara dan masih banyak objek Wisata yang di datangi.

    Nan Budiman UPO SawahLunto mengajak para Pewarta untuk turut serta melestarikan Warisan Wisata UNESCO melalui penyebaran dalam berita, agar anak cucu kelak bisa menikmati.
    Laporan:Novita/ Idham
    Redaksi.www.dutasumsel.com
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini